PENGAJUAN CUTI TAHUNAN
1. TUJUAN
Menjelaskan secara sistematis prosedur pengajuan cuti tahunan pegawai berdasarkan persyaratan yang ada di peraturan kepegawaian.2. RUANG LINGKUP
Prosedur menguraikan prosedur pengajuan cuti yang dimulai dari permohonan cuti sampai perekapan.3. TANGGUNG JAWAB
3.1. Staf Adm SDM : memeriksa sisa cuti dan menginformasikan status pengajuan cuti ke pegawai ybs.4. DEFINISI
Cuti tahunan adalah istirahat tahunan yang menjadi hak pegawai yang telah bekerja selama 12 bulan terus menerus tanpa terputus.5. REFERENSI
5.1. Manual Mutu Universitas Mikroskil5.2. Peraturan Kepegawaian Universitas Mikroskil
5. URAIAN PROSEDUR
Terlampir6. CATATAN MUTU
7.1. FM-SDMK-08-01 : Form Cuti7.2. FM-SDMK-08-02 : Daftar Cuti Pegawai
Untuk lebih lengkapnya tentang prosedur ini dapat didownload disini


