ISO 9001

PENYUSUNAN DAN PENCETAKAN NASKAH SOAL USM


1. Tujuan

Menyusun naskah soal USM yang akan digunakan untuk ujian seleksi.

2. Pelaksana

Kasubbag. Admisi
Staff Admisi

3. Peralatan

3.1. Alat Tulis Kantor
3.2. Komputer

4. Uraian Kerja

4.1. Kasubbag. Admisi menyeleksi soal-soal yang akan dimasukkan dalam naskah soal USM dan bank soal.
4.2. Kasubbag. Admisi menetapkan naskah soal USM.
4.3. Staff mencetak naskah soal USM berdasarkan jumlah peserta USM.
4.4. Staff menyiapkan lembar jawaban USM.

5. Dokumen

5.1. Naskah Soal USM
5.2. Lembar Jawaban USM

Untuk lebih lengkapnya tentang instruksi kerja ini dapat didownload disini

There are no comments on this page.
You are not logged in. ( Login )

Valid XHTML :: Valid CSS: :: Powered by WikkaWiki